Kamis, 07 April 2011

Fenomena Supermoon 2011

Fenomena Supermoon 2011 – Mungkin banyak yang belum mengetahui tentang apa itu Supermoon? Supermoon yaitu waktu di kala Bulan berada dalam jarak terdekatnya dengan Bumi. Fenomena ini disebut juga dengan istilah lunar perigee. Beberapa waktu yang lalu, tepatnya pada tanggal 18 Maret 2011, terjadi fenomena Supermoon 2011 dan bertepatan dengan purnama, sehingga Bulan nampak lebih terang dan lebih besar. Berikut ini foto Supermoon 2011 dari berbagai belahan dunia.

Supermoon di Glastonbury

Supermoon di Berlin
Supermoon di Pointe Claire, Canada
Supermoon di Pantai Natsyeba, Ambon-

Tidak ada komentar:

Posting Komentar